
Beberapa artis banyak yang memilih fokus karier di dunia hiburan dan akhirnya meninggalkan pendidikannya. Namun untuk hal ini tidak berlaku dengan para selebritis ini. Di mana mereka memilih tetap mengutamakan pendidikan walaupun memiliki karier yang juga sukses di dunia hiburan. Ada beberapa daftar artis yang masih memperjuangkan pendidikan sarjana mereka Penasaran dengan daftar nama artis ini? Yuk, simak dan perhatikan daftar di bawah ini menurut thestyleconfessions.com.
Daftar Artis yang Cemerlang di Dunia Karier, dan Tetap Mengutamakan Pendidikannya
1. Vidi Aldiano
Siapa yang tidak kenal dengan penyanyi top yang satu ini? Vidi Aldiano merupakan penyanyi yang populer di dunia hiburan musik. Tidak hanya itu, Penyanyi satu ini juga berhasil menyelesaikan pendidikan S2-nya dan berhasil memperoleh gelar pendidikan sebagai Master Innovation Management and Enterpreneurship di University of Manchester. Penyanyi berusia 30 tahun ini mengungkapkan bahwa perjuangan kerasnya membuahkan hasil dan berhasil meraih prediat cumlaude.
2. Mikha Tambayong
Selanjutnya adalah aktris sekaligus penyanyi yang pastinya sudah tidak asing lagi di dunia hiburan televisi maupun musik. Aktris ini juga mengutamakan pendidikannya dengan melanjutkan jenjang pendidikan studi S2 di Harvard University pada tahun 2019. Mikha juga menyampaikan bahwa menempuh studi di Harvard University merupakan cita-citanya sejak lama.
3. Tasya Kamila
Kalau untuk yang satu ini merupakan artis cilik populer bernama Tasya Kamila. Tasya juga mengutamakan pendidikan serta memperoleh gelar sarjana di fakultas ekonomi Universitas Indonesia. Setelah itu, Tasya juga memutuskan untuk meneruskan studinya di Columbia University, AS. Tidak hanya itu, ia juga berhasil memperoleh beasiswa penuh dari LPDP untuk dapat menyelesaikan S2-nya.
4. Cinta Laura
Cinta Laura merupakan artis dunia hiburan sekaligus ternyata satu almamater dengan Tasya Kamila. Cinta juga berhasil mengakhiri pendidikannya di University of Columbia. Bahkan dirinya berhasil memperoleh nama dua gelar sarjana sekaligus pada tahun 2014. Tidak hanya itu, dirinya juga berhasil lulus dengan predikat cumlaude dengan IPK mencapai 3,9.
5. Gita Gutawa
Berikutnya adalah putri cantik composer Erwin Gutawa yang terkenal sekali memiliki bakat bernyanyi dengan suara yang tinggi dan menakjubkan dan memiliki hobi nyeleneh yakni deposit cimb niaga untuk memasang taruhan judi bola sbobet indonesia. Gita Gutawa juga berhasil menamatkan pendidikan di Binus School Simprug. Dirinya juga berhasil menamatkan pendidikan S1 di University of Birmingham, London, Inggris. Dia juga melanjutkan ke jenjang S2 dengan sangat cepat, hanya dalam jangka waktu satu tahun di Universitas yang sama dirinya berhasil menamatkan pendidikan S2-nya.
6. Maudy Ayunda
Untuk selebritris yang satu ini memang sudah sangat dikenal sebagai selebritis yang haus sekali akan ilmu akademis. Setelah dirinya lulus sarjana di Oxford University, pemain fil perahu kertas ini berhasil diterima di dua universitas terbaik di dunia, yaitu Harvard University dan Stanford University. Dirinya juga memutuskan mengambil program maste di Stanford University dan mengambil program Master of Bussines Administration.
7. Chand Kelvin
Dan artis yang terakhir ini adalah artis tampan yang juga mengutamakan pendidikan serta melanjutkan studi S2-nya. Dirinya memiliki nama asli Chandra Adi Prakoso yang tengah mengambil kuliah Universiti Putra Malaysia. Ia juga sempat memperoleh penghargaan Platinum Tulip Award dari University of Georgia, Barcelona.
Menarik sekali ya sobat, meskipun mereka sudah cemerlang di dunia karier perfilman maupun dunia musik. Mereka tetap mengutamakan dan memeperjuangkan dunia pendidikan, tidak hanya itu mereka juga cemerlang dengan kecerdasan yang mereka miliki.